Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2018

Db Chapter 1 - Pengenalan Database

Database adalah kumpulan data yang disimpan secara sistematis di dalam komputer dan dapat diolah atau dimanipulasi menggunakan perangkat lunak (program aplikasi) untuk menghasilkan informasi. Di Dalam Database Juga ada yang namanya DBMS (Database Management System) yaitu sistem pengorganisasian dan sistem pengolahan database pada komputer,DBMS merupakan software yang digunakan untuk sebuah sistem basis data yang berbasis komputerisasi. DBMS ini sangat membantu untuk mengelola sebuah database dalam jumlah data yang besar, pemeliharan database. Ada Macam-maca DBMS yaitu: MySql Maria Db Oracle PostgreSQL SQL Server Dll Itu adalah Contoh DBMS yang Banyak Di gunakan   Dalam database juga kita akan mengetahui yang namanya DML dan juga DDL, apa itu DML ? dan Juga DDL ? DDL (Data Definition Language) yaitu di pakai untuk menggambarkan desain basis data secara menyeluruh. DDL digunakan untuk membuat table, membuat index, update table, drop table, drop index, dan